Posts

Showing posts with the label Materi Suspensi

Suspensi Macpherson – Pengertian, Komponen dan Cara Kerja

Image
Salah satu jenis sistem suspensi adalah suspensi macpherson. Tipe ini terbilang paling banyak digunakan pada mobil karena memiliki banyak kelebihan. Beberapa kelebihan sistem suspensi macpherson antara lain ; Memiliki desain yang simple Tidak terlalu memakan banyak ruang Nyaman karena tergolong independent suspension Lalu, bagaimana cara kerja suspensi macpherson dan apa saja komponen pada suspensi macpherson ? mari kita kupas secara mendalam. Pengertian Suspensi Macpherson Strut Suspensi macpherson strut adalah sebuah mekanisme suspensi yang ditemukan oleh seorang engineer Earle S Macpherson pada tahun 1946. Tipe suspensi ini ditemukan pasca perang dunia 2. Dimana saat itu mobil berukuran kecil mulai diproduksi untuk dijual secara masif. Sehingga, perlu dilakukan desain ulang untuk beberapa komponennya seperti pada sistem suspensi. Mobil pertama yang menggunakan sistem suspensi macpherson adalah Chevrolet Cadet pada tahun 1946. Desain suspensi macpherson strut mema...

8 Komponen Suspensi Depan Mobil Beserta Fungsinya

Image
Sistem suspensi dibuat dengan tujuan menunjang kenyamanan berkendara. Sistem suspensi, akan menyerap semua getaran pada permukaan jalan dengan demikian berkendara akan terasa lebih smooth. Sistem suspensi bekerja dengan memanfaatkan gaya pegas. Pegas ini merupakan komponen yang memiliki daya elastisitas namun kuat, sehingga mampu dipakai pada bobot yang berat. Namun, komponen pada sistem suspensi tidak hanya terdiri dari pegas. Karena masih banyak komponen pendukung lainnya. Diartikel ini akan kita ulas secara mendalam komponen sistem suspensi mobil beserta fungsinya. Baca pula ; Cara kerja sistem suspensi Nama Komponen Sistem Suspensi Ada banyak komponen dalam sistem suspensi, dan setiap jenis suspensi juga memiliki komponen yang berbeda. Dibawah akan kita bahas komponen suspensi pada tipe macpherson karena tipe ini yang paling banyak digunakan pada mobil. 1. Pegas Seperti yang dikatakan sebelumnya, pegas itu menjadi komponen utama dari sistem suspensi. Hal ini karen...

Sistem Suspensi Mobil – Pengertian, Jenis, Komponen, dan Cara Kerja

Image
Sistem suspensi adalah sebuah rangkaian komponen yang berfungsi menyerap getaran yang ditimbulkan saat mobil berjalan diatas permukaan jalan, tujuan sistem suspensi adalah untuk mencegah agar body mobil tidak bergetar saat melintasi permukaan jalan. Sehingga menambah aspek kenyamanan berkendara. Secara singkat, seperti diatas pengertian dari sistem suspensi baik pada motor dan mobil. Untuk sistem suspensi mobil, ada beberapa jenis sistem suspensi serta ada juga beberapa jenis pegas yang digunakan. Diartikel ini, akan kita kupas secara mendalam tentang jenis, komponen dan cara kerja sistem suspensi pada kendaraan roda 4. Prinsip Kerja Sistem Suspensi Prinsip kerja suspensi, yakni dengan memberi sekat antara body dengan roda. Dimana sekat tersebut memiliki daya elastisitas sehingga gerakan mendadak pada roda ini tidak akan mempengaruhi body kendaraan. Dan sistem suspensi, berperan sebagai sekat tersebut. Komponen utama sistem suspensi, adalah pegas. Pegas merupakan komponen ...

Oskilasi Body – Mengenal Bounching, Pitching, Rolling dan Yawing

Image
Sistem suspensi sejatinya digunakan untuk mengatasi kondisi ketika mobil melewati jalan yang kurang rata. Sistem suspensi memungkinkan getaran dari jalan tersebut tidak tersalurkan ke body sehingga pengemudian tetap berlangsung nyaman. Untuk melakukan hal ini, maka dalam sistem suspensi dilengkapi berbagai komponen seperti pegas, shock absorbe, ball joint dal lain sebagainya. Tetapi, kerusakan pada salah satu komponen suspensi akan menyebabkan suatu masalah yang dikenal dengan istilah oskilasi. Dengan kata lain, pengertian oskilasi body adalah kondisi body yang berguncang karena faktor dari luar. Oskilasi bisa timbul ketika mobil melewati jalanan curam (berliku, naik turun, atau berlubang) dengan kondisi sistem suspensi ada yang rusak. Oskilasi sendiri, memiliki arti goncangan. Kalau dikupas lebih spesifik, maka ada 4 macam oskilasi pada body mobil. Di artikel ini, akan kita ulas secara detail tentang pengertian, serta faktor penyebab oskilasi pada body mobil. Macam-Macam ...

Cara Kerja Shock Absorber Pada Kendaraan

Image
Shock absorber adalah salah satu komponen yang terletak pada sistem suspensi kendaraan dengan fungsi menegah guncangan berlebih ketika sistem suspensi bekerja. Dalam sistem suspensi , pegas akan bekerja menyerap getaran jalan tapi apabila permukaan jalan sangat tidak rata justru akan timbul guncangan pada body mobil yang sangat mengganggu kenyamanan berkendara. Oleh karena itu, diletakanlah komponen bernama shock absorber yang bekerja untuk menahan gaya oskilasi dari pegas agar tidak menimbulkan guncangan berlebih. Lalu bagaimana shock absorber bekerja ? simak artikel dibawah. Cara Kerja Shock Absorber Prinsip kerja shock absorber itu seperti kompresor, dimana untuk menahan oskilasi digunakanlah sebuah fluida yang tertekan/terkompresi. Saat fluida ini terkompresi otomatis oskilasi pada pegas bisa ditahan. Secara sederhana ada 5 komponen utama pada shock absorber yakni ; Tabung shock, berfungsi sebagai tempat berinteraksi fluida dengan piston. Piston, berfungsi untuk ...

Suspensi Rigid – Pengertian, Cara Kerja, Dan Jenis-Jenisnya

Image
Salah satu jenis sistem suspensi yang banyak diaplikasikan pada mobil-mobil berbobot besar adalah sistem suspensi rigid, lalu apa itu penjelasan dari sistem suspensi rigid ? bagaimana cara kerjanya ?mengapa hanya dipakai pada truk dan tidak pada mobil kecil ? Selengkapnya bisa anda simak pada artikel dibawah ini, A. Pengertian Suspensi Rigid Suspensi rigid atau disebut juga sebagai suspensi axle beam adalah salah satu jenis sistem peredam goncangan pada kendaraan dengan tipikal dua roda terhubung dalam satu lateral rod (poros atau axle yang solid. Ini akan membuat kedua roda tidak saling bebas (dependent) maksud dari tidak bebas disini, saat roda kiri menerima beban guncangan maka roda kanan akan terpengaruh (bergerak) meskipun tidak ada beban guncangan. Apa Kelebihannya ? Kelebihan sistem suspensi rigid ada dua Simple, sistem suspensi ini bisa bekerja hanya dengan komponen satu buah solid axle dan dua unit pegas saja. Kuat, dibandingkan tipe independe sistem suspens...

Suspensi Independen – Pengertian, Cara Kerja, Dan Macam Jenisnya

Image
Secara umum, sistem suspensi dibagi menjadi dua yakni suspensi rigid yang biasa digunakan pada truk dan satunya suspensi independen yang banyak diaplikasikan pada mobil penumpang. Lalu, apa itu suspensi independen ?, apa bedanya ? apa kelebihannya ? dan bagaimana cara kerjanya ? simak selengkapnya dibawah. A. Pengertian Suspensi Independen Suspensi independen, adalah jenis peredam kejut pada kendaraan yang memungkinkan dua roda yang terletak dalam satu axle dapat saling bergerak tanpa mempengaruhi satu sama lain. Secara mudah, misal sebuah mobil memiliki suspensi depan tipe independen. Maka saat roda kanan depan bergerak vertikal ketas karena ada halangan, roda kiri depan tidak akan bergerak kebawah ataupun keatas mengikuti gerakan roda kanan dengan catatan dibagian roda kiri tidak ada halangan serupa. Ini berbeda dengan suspensi rigid, dimana ada efek silang. Saat roda kanan terangkat karena melewati halangan, maka roda kiri cenderung bergerak kebawah. Perbedaan Suspe...

Shockbreaker - Pengertian, Fungsi Dan Cara Kerja

Image
Cara kerja shockbreaker – Sistem suspensi berfungsi untuk menyerap kejutan jalan ketika kendaraan bergerak. Ada banyak komponen yang bekerja dalam sistem peredam kejutan ini, antara lain spring/per dan shock breaker. Spring dan shock breaker itu dua komponen yang berbeda, spring itu komponen bebentuk spriral yang memiliki elastisitas, fungsinya untuk meredam guncangan ketika kendaraan melewati jalan tidak rata. Sementara shock breaker adalah komponen berbentuk tabung, yang berfungsi untuk menyerap guncangan yang diciptajan oleh spring agar tidak terjadi efek rolling. Maksudnya begini, ketika mobil melewati sebuah tumbukan maka per akan tertekan ke atas. Ini akan menimbulkan efek lemparan body mobil keatas. Dan saat body turun, karena pegas ini bersifat elastis maka body akan merangsak ke bawah. Kejadian ini biasa disebut dengan pitching Selain itu, saat mobil belok. Kita tahu, ada gaya sentrifugal yang arahnya keluar ketika mobil belok. Akibatnya, bagian roda terluar m...

5 Jenis Suspensi Sepeda Motor + Cara Kerjanya

Image
Sistem suspensi motor - Permukaan jalan, itu tidak selamanya rata sehingga kalau kita mengendarai motor tanpa adanya sistem suspensi, rasanya dapat menimbulkan sakit pinggang. Oleh sebab itu, baik roda depan maupun belakang motor suspensi wajib dilengkapi. Namun, ada berapa jenis suspensi sepeda motor ? bagi yang penasaran anda bisa menyimak penjelasan dibawah ini. A. Pengertian Suspensi Sepeda Motor Sistem suspensi merupakan rangkaian komponen yang memiliki tugas utama menyerap getaran dari roda agar tidak mencapai body sepeda motor. Prinsip kerja suspensi, adalah dengan menggunakan material elastis yang memiliki toleransi terhadap tekanan secara tiba-tiba. Dengan kata lain, material yang dipakai pada suspensi ini saat salah satu ujing tertekan secara tiba-tiba maka ujung lainnya harus tidak terpengaruh atau pengaruhnya lebih kecil. Selain itu material yang digunakan juga haruslah kuat dan tahan terhadap deformasi akibat gaya tekan yang dikenakan secara terus menerus. Ole...

Tipe Suspensi Pada Kendaraan-kendaraan Modern

kenyamanan dan stabilitas berkendara merupakan hal yang tidak bisa dinomor duakan. Dalam hal ini faktor kondisi jalan sangat mempengaruhi kenyamana dan stabilitas berkendara. Sebuah sistem yang berfungsi sebagai peredam guncangan disebut suspensi, secara umum suspensi dibagi menjadi dua yaitu suspensi rigid dan suspensi indipendent, dalam perkembangannya kedua tipe suspensi itu mengalami banyak perkembangan, setiap tipe suspensi memiliki karakteristik dan respon yang berbeda, faktor kondisi jalan juga mempengaruhi karaktreristik suspensi. Berikut adalah tipe suspensi yang umum dijumpai; 1. Machperson Strut Tipe ini sangat umum dijumpai pada mobil-mobil MPV, city car, sedan, dan mini SUV. MacPherson Strut ditemukan tahun 1940 oleh Earl S, MacPherson. Jenis suspensi ini banyak diaplikasikan karena memiliki dimensi yang kompak serta ongkos produksi yang terbilang cukup murah. Karakteristik dari suspensi ini adalah memiliki lower arm yang dihubungkan ke chasis ...

Macam-macam Pegas yang sering dipakai pada suspensi mobil

Image
Saat kita berkendara di jalan yang bergelombang getaran tersebut akan sangat terasa hal itu akan menyebabkan berkendara menjadi tidak aman dan tidak nyaman. Namun hal itu dapat diatasi dengan adanya sistem suspensi. Sistem ini akan menyerap goncangan agar tidak langsung ke body. Selain berfungsi menyerap goncangan dan getaran permukaan jalan sistem suspensi juga membantu daya pengereman. Pada umumnya sistem susupensi dibagi menjadi dua tipe yaitu dependent/rigid,dan indipendent/bebas. 1.tipe dependent/rigid yaitu dengan menghubungkan roda kanan dan kiri menggunakan rigid axle atau axle shaft sehingga roda kanan berkaitan dengan roda kiri. Tipe ini sangat cocok untuk mobil yang berurusan dengan beban berat, namun kurang dalam segi kenyamanan. Tipe ini biasa dipakai pada truk dan bus. 2.tipe indipendent/bebas , sesuai namanya pada tipe ini roda kanan dan kiri saling bebas (tidak dihubungkan oleh axle shaft). Saat salah satu roda menemui jalan yang tidak rata hal itu ...